Skip links

Danamas Rupiah Plus

Danamas Rupiah Plus adalah reksa dana pasar uang yang underlying asetnya adalah instrumen pasar uang. Instrumen yang dimaksud dapat berupa deposito, surat berharga/obligasi korporasi, Sertifikat Bank Indonesia (SBI) dengan jatuh temponya kurang dari satu tahun.

MENGAPA MEMBELI DANAMAS RUPIAH PLUS?

Memiliki imbal hasil lebih tinggi jika dibandingkan dengan rata-rata deposito secara historis. Underlying asetnya instrumen surat utang obligasi korporasi yang jatuh temponya kurang dari satu tahun.

Kelebihan reksa dana pasar uang dibandingkan oleh reksa dana lainnya yaitu dana yang diinvestasikan dapat diambil kapan saja tanpa harus menunggu jangka waktu tertentu. Selain itu dana ditarik kapanpun tanpa ada potongan atau pinalti sehingga sangat membantu jika dibutuhkan sewaktu-waktu membutuhkan dana cepat.
Memiliki risiko investasi yang sangat rendah karena seluruh alokasi dana investasi biasanya ditempatkan pada instrumen pasar uang yang fluktuasinya rendah. Sehingga memiliki kinerja yang relatif lebih stabil.
Dapat menjadi sebuah alternatif dari tabungan perbankan karena memiliki tingkat risiko yang rendah serta likuiditas yang tinggi dan membuat investor bisa mendiversifikasikan dana yang dimiliki ke dalam Danamas Rupiah Plus.
PENGHARGAAN TERKEMUKA
MENGAPA MEMBELI DANAMAS RUPIAH PLUS?

Memiliki Imbal Hasil Di Atas Suku Bunga Deposito

Memiliki imbal hasil lebih tinggi jika dibandingkan dengan rata-rata deposito. Underlying asetnya instrumen surat utang obligasi korporasi yang jatuh temponya kurang dari satu tahun.
 

Likuiditas yang tinggi

Kelebihan reksa dana pasar uang dibandingkan oleh reksa dana lainnya yaitu dana yang diinvestasikan dapat diambil kapan saja tanpa harus menunggu jangka waktu tertentu. Selain itu dana ditarik kapanpun tanpa ada potongan atau pinalti sehingga sangat membantu jika dibutuhkan sewaktu-waktu membutuhkan dana cepat.

Tingkat Risiko Sangat Rendah

Memiliki risiko investasi yang sangat rendah karena seluruh alokasi dana investasi biasanya ditempatkan pada instrumen pasar uang yang fluktuasinya rendah. Sehingga memiliki kinerja yang relatif lebih stabil.

Menjadi Sebuah Alternatif Dari Tabungan

Dapat menjadi sebuah alternatif dari tabungan perbankan karena memiliki tingkat risiko yang rendah serta likuiditas yang tinggi dan membuat investor bisa mendiversifikasikan dana yang dimiliki ke dalam Danamas Rupiah Plus.

KEBIJAKAN INVESTASI
a.Investasi Awal:Rp. 100.000
b.Investasi Selanjutnya:Rp. 100.000
cPenebusan Minimum:Rp. 100.000
d.Biaya Pembelian:0,00%
e.Biaya Penebusan:0,00%
f.Biaya Manajer Investasi:Maksimum 1.000% p.a
g.Biaya Bank Kustodian:Maksimum 0.25% p.a
h.Batas Minimum Kepemilikan:Rp. 100.000
i.Komposisi Portofolio:
TIPE SEKURITASMINMAX
Instrumen Pasar Uang0%100%
Saham Kewajiban Jatuh Tempo < 1 Tahun0%100%

Dokumen Info Produk

Dokumen Investasi

Prospektus

Download

Factsheet

Download

Fund Card

Download